Setting Firewall Filter Port Virus Pada Mikrotik
Setting Firewall Filter Port Virus Pada Mikrotik A. Pengertian Firewall Sebelum memulai konfigurasi anda harus tahu dulu apa itu firewall? Firewall adalah sistem keamanan yang melindungi komputer Anda dari berbagai ancaman di jaringan internet. Dengan kata lain, Firewall bekerja sebagai sekat atau tembok yang membatasi komputer dari jaringan internet. Melalui “tembok api” inilah Anda bisa mengatur data, informasi, dan kegiatan apa yang boleh lalu lalang dari jaringan internet ke komputer dan begitu pula sebaliknya. B. Fungsi Firewall Melindungi data dari hacker dan pengguna tak bertanggung jawab. Memblokir pesan yang mengganggu. Memblokir konten yang tak diinginkan. Membuat game online lebih aman dan nyaman. Memantau penggunaan bandwidth. Mengakses layanan vpn. C. Manfaat Firewall Komputer menjadi lebih aman. Website bersih dari ancaman berbahaya. Menghindari kerugian akibat pencurian data. Mencegah akses konten berbahaya. D. Jenis - Jenis Firewall Hardware